Jumat, 09 Maret 2012

Akreditasi Jurusan Ilmu Keperawatan di Indonesia

Bagi siswa kelas XII SMA, sekarang pasti sedang sibuk mencari-cari jurusan atau Perguruan Tinggi mana yang akan dimasukinya, tentu saja jika memang berniat melanjutkan kuliah. Tapi terkadang kita bingung Perguruan Tinggi yang bagus itu yang mana dan berada di mana. Kita juga sering dibingungkan dengan promosi sana sini yang menyebutkan ini bagus itu bagus.
Untuk itu kali ini saya akan mencoba menulis posting tentang Perguruan Tinggi yang bagus. Bagus di sini adalah menurut Akreditasi BAN-PT. Namun karena banyak, posting kali ini akan memperlihatkan akreditasi jurusan Ilmu Keperawatan. Dan karena Perguruan Tinggi yang memiliki jurusan Ilmu Keperawatan sangat banyak, hampir 200 PT se-Indonesia, maka saya sortir, PT dengan akreditasi A dan B ditulis semua, sedangkan akreditasi C saya tulis yang berlokasi di Jawa Barat, Banten, dan Jakarta.
Tertarik masuk Keperawatan? Bingung pilih Perguruan Tinggi? Yuk, check this out...

No Nama Perguruan Tinggi Lokasi Tingkat Akreditasi
1 Universitas Indonesia Depok S1 A
2 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIK) Immanuel Bandung S1 B
3 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Dharma Husada Bandung S1 B
4 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Surya Mitra Husada Kediri S1 B
5 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Aisyiyah Yogyakarta S1 B
6 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Bina Husada Palembang S1 B
7 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Binawan S1 B
8 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Jenderal Achmad Yani Cimahi S1 B
9 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mitra Lampung S1 B
10 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Muhammadiyah Banjarmasin S1 B
11 Universitas Airlangga Surabaya S1 B
12 Universitas Andalas Padang S1 B
13 Universitas Brawijaya Malang S1 B
14 Universitas Gadjah Mada Yogyakarta S1 B
15 Universitas Hasanuddin Makasar S1 B
16 Universitas Muhammadiyah Jakarta S1 B
17 Universitas Padjadjaran Bandung S1 B
18 Universitas Syiah Kuala Banda Aceh S1 B
19 Sekolah Tinggi Ilmu Keperawatan PPNI Bandung S1 C
20 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Banten Tangerang S1 C
21 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Budhi Luhur Cimahi S1 C
22 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan IMC Bintaro Tangerang S1 C
23 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Indonesia Maju (STIKIM) Jakarta S1 C
24 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Istara Nusantara Jakarta S1 C
25 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Jayakarta Jakarta S1 C
26 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kuningan (STIKKU) Kuningan S1 C
27 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mahardika Cirebon S1 C
28 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mitra Kencana Tasikmalaya S1 C
29 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Muhammadiyah Ciamis S1 C
30 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Muhammadiyah Tangerang S1 C
31 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Muhammadiyah Tasikmalaya S1 C
32 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Pertamedika Jakarta S1 C
33 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Rajawali Bandung S1 C
34 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Santo Borromeus Bandung S1 C
35 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Sebelas April Sumedang S1 C
36 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Sukabumi Sukabumi S1 C
37 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya Dharma Husada Tangerang S1 C
38 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Yatsi Tangerang S1 C
39 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan YPIB Majalengka S1 C
40 Universitas "ARS" Internasional Bandung S1 C
41 Universitas Advent Indonesia (UNAI) Bandung S1 C
42 Universitas Borobudur Jakarta S1 C
43 Universitas Galuh Ciamis S1 C
44 Universitas Indonusa Esa Unggul Jakarta S1 C
45 Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta S1 C
46 Universitas Muhammadiyah Jakarta S1 C
47 Universitas Pelita Harapan (UPH) Jakarta S1 C
48 Universitas Pembangunan Nasional Veteran (UPN) Jakarta S1 C
49 Universitas Respati Indonesia Jakarta S1 C


Yap, ada 49 Perguruan Tinggi yang memiliki akreditasi bagus dan/atau berada dekat dari lokasi saya :D
Mari kita perhatikan lagi... Ternyata yang memiliki akreditasi paling bagus alias A hanya ada 1 Perguruan Tinggi ya, dan itu Universitas Indonesia. Hmm, okelah...sepertinya UI masih peringkat 1 di Indonesia.
Sudah punya pilihan akan masuk ke Perguruan Tinggi mana?

8 komentar:

  1. ternyata kampus masih aja c belom ada peningkatan juga :(

    BalasHapus
  2. thanks infonya...
    blh jg info" ttg buat blog yg bagus.

    BalasHapus
  3. Balasan
    1. universitas muhammadiyah akreditas A Ban PT dari april 2014
      tolong infonya yang akurat

      Hapus
    2. kalo akreditasi program D3 nya sama g?

      Hapus
  4. Consultan ijazah sarjana Melayani Jasa Kepengurusan Ijazah SMU, S1 dan S2
    (melayani pembuatan ijazah resmi )

    Kejujuran dan kepercayan adalah modal utama kami. Masa depan tergantung apa yang anda lakukan hari ini. Dan kesuksesan menunggu bagi anda yang berjiwa optimis. Anda yakin silahkan transaksi, tidak yakin jangan transaksi.
    ( SIMPLE ) . Kami tidak menyediakan ijazah aspal atau palsu. Ketentuan kami mengikuti ketentuan dan hukum di Universitas masing-masing yang berlaku. bagi anda yang ingin mendapatkan ijazah untuk mendapat pekerjaan yang layak, kami dari
    consultan Ijazah sarjana, Siap membantu anda yang ingin mengubah masa depan menjadi lebih baik .!!

    Persyaratan :
    1. Nama :
    2. Tempat & tgl lahir
    3. foto ukuran 4 x 6 (bebas, rapi, dan usahakan berjas),semua data discan dan di email ke email kami.
    4. IPK yang di inginkan
    5. universitas yang di inginkan
    6. Jurusan yang di inginkan
    7. Tahun kelulusan yang di inginkan
    8. Nama dan alamat lengkap, serta no. telphone
    9. Semua data di email ke: pt.mandalaconsultan@gmail.com

    contact : 0853 9824 5012
    email : pt.mandalaconsultan@gmail.com
    website : http://ptmandalaconsutanijazah.blogspot.com

    BalasHapus